REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Chief Investment Officer (CIO) Danantara Indonesia Pandu Patria Sjahrir menyampaikan tekad Danantara dalam meningkatkan kontribusi BUMN kepada negara dan masyarakat. Pandu menyampaikan banyaknya jumlah BUMN maupun anak-cicit...