Mengusung tema “Disrupt Like a Woman, Time to Change the Game,” Her World Indonesia kembali menghadirkan Women Leadership Conference (WLC) 2025 di Le Meridien Jakarta.