Keju dari Jogja Berawal dari Dapur Rumah Disukai Ekspatriat

Wait 5 sec.

Produsen keju berkualitas selama ini dikenal berada di benua Eropa. Namun, kini, masyarakat juga bisa menikmati keju berkualitas dari hasil produksi dalam negeri, tepatnya di Jogja.