Sopir Truk di Lampung Pura-pura Dirampok gegara Uang Jalan Habis Dipakai Judi

Wait 5 sec.

Sopir truk Soni Ramadhani melaporkan perampokan palsu setelah uang Rp 9 juta habis untuk judi slot. Kini, ia diamankan untuk penyelidikan lebih lanjut.