Hasil pemeriksaan menunjukkan adanya kemiringan turap sepanjang 300 meter, disertai bongkahan tanah serta tumpukan sampah yang meningkatkan risiko gangguan jalur rel.