Jalan Panjang Menuju Piala Dunia 2026: Menanti 9 Tim Terakhir Berlaga di Pesta Sepak Bola Sejagat

Wait 5 sec.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kualifikasi Piala Dunia 2026 hampir memasuki fase akhir setelah perjalanan panjang yang dimulai sejak Oktober 2023. Dari Asia hingga Amerika Selatan, lima konfederasi telah menuntaskan kualifikasi untuk...