Bupati Badung I Wayan Adi Arnawa menargetkan program spesial untuk warga lanjut usia (lansia) yang memasuki usia 75 tahun ke atas pada Desember 2025.