Sosiolog Sambut Baik Rencana Mendagri dan Mensos Integrasi Puskesos-Posyandu

Wait 5 sec.

Sosiolog dari Universitas Terbuka Agus Mauluddin menyambut baik rencana integrasi Pusat Kesejahteraan Sosial (Puskesos) dengan Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) di desa dan kelurahan.