Direktur Utama Garudafood, Hardianto Atmadja membagikan, pengalaman kepemimpinan dan transformasi bisnis dalam kuliah umum bertajuk Lead with Actions: Kepemimpinan Adaptif dan Tangguh di Industri Nyata.