KPK Panggil 3 Agen TKA terkait Kasus RPTKA Kemnaker

Wait 5 sec.

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali memanggil agen Tenaga Kerja Asing (TKA) terkait kasus dugaan pemerasan pengurusan Rencana Penggunaan Tenaga Kerja Asing (RPTKA) Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker).