Muara Baru Dikepung Sampah, Pemprov DKI Jakarta Putar Otak Membersihkannya

Wait 5 sec.

DLH DKI menargetkan sterilisasi kawasan rampung dalam lima hari dengan total sampah terangkut diperkirakan melampaui 200 ton, sembari mengajak masyarakat berperan aktif menjaga kebersihan perairan.