Independensi BI Terancam Tukar Guling Thomas Jiwandono dan Juda Agung, Benarkah?

Wait 5 sec.

Rencana pengajuan Wamenkeu, Thomas Djiwandono, sebagai calon Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) dinilai sebagai upaya sistematis pemerintah untuk mengintervensi independensi bank sentral.