REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah Provinsi DKI Jakarta segera meluncurkan dua rute Transjabodetabek baru, yakni Blok M-Bandara Soekarno Hatta dan Cawang-Jababeka."Memang kami akan membuka rute-rute baru, yang pertama dari laporan Dinas...