Tim SAR Gabungan kembali menemukan satu korban dalam peristiwa jatuhnya pesawat ATR 42-500 milik Indonesia Air Transport (IAT) di kawasan Gunung Bulusaraung, Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan.Artikel Korban Kedua Kecelakaan Pesawat ATR 42-500 Ditemukan di Medan Terjal Bulusaraung pertama kali tampil pada BorneoFlash.com.