jateng.jpnn.com, BANDUNG - Persib Bandung menutup paruh musim BRI Super League 2025/26 dengan status pemuncak klasemen. Maung Bandung mengoleksi 38 poin dari 17 pertandingan, hasil 12 kemenangan, dua kali imbang, dan tiga kekalahan.