Habiburokhman menyoroti penghentian kasus fitnah ijazah palsu Jokowi. Dia mengapresiasi Polda Metro Jaya menerapkan RJ dalam kasus tersebut.