Pemkot Samarinda Naikkan Bantuan Parpol, Klaim Penyesuaian Tertunda Lebih dari 10 Tahun

Wait 5 sec.

Di tengah kebijakan pengetatan anggaran yang berdampak pada berbagai pos belanja pemerintah daerah, Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda justru melakukan penyesuaian pada alokasi bantuan keuangan partai politik. Artikel Pemkot Samarinda Naikkan Bantuan Parpol, Klaim Penyesuaian Tertunda Lebih dari 10 Tahun pertama kali tampil pada BorneoFlash.com.