Prabowo Hadiri Nikahan Sesprinya di TMII, Jokowi Juga Datang

Wait 5 sec.

Presiden Prabowo Subianto menghadiri acara akad dan resepsi pernikahan Sesprinya, Agung Suharman di Sasono Utomo, TMII, Jakarta Timur, pada Minggu (18/1/2026).