Persib Bandung Pinjamkan Dua Pemain Ini ke Persik Kediri

Wait 5 sec.

jateng.jpnn.com, BANDUNG - Persib Bandung resmi meminjamkan dua pemain bersaudara, Rezaldi Hehanussa dan Hamra Hehanussa, ke Persik Kediri pada bursa transfer tengah musim yang dibuka 16 Januari.