Kementerian PU Pastikan Konektivitas Jalan dan Jembatan di Sumatra Pulih Pascabencana

Wait 5 sec.

KEMENTERIAN Pekerjaan Umum (PU) terus mempercepat pemulihan konektivitas pascabencana di wilayah Sumatra, khususnya di Provinsi Aceh, Sumatra Utara, dan Sumatra Barat.