Mensesneg mengumumkan perhitungan kenaikan tunjangan hakim ad hoc telah selesai. Perpres akan segera diteken Presiden Prabowo.